Kompetensi Lulusan Prodi Ilmu Keolahragaan

Kompetensi Lulusan


  1. Menghasilkan lulusan strata 1(S1) yang profesional yaitu memiliki kemampuan akademik bidang Olahraga Kesehatan dengan keahlian: Kebugaran Jasmani, Terapi dan Rehabilitasi Fisik, Aktivitas Jasmani Adaptif, dan Manajemen Olahraga.
  2. Menghasilkan penelitian yang menunjangpengembangan pendidikan dan pengajaran bidang Olahraga Kesehatan.
  3. Menghasilkan dan melaksanakan program kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan menerapkan dan menyebarluaskan hasil-hasil penelitian dan pengembangan olahraga kesehatan.